Nuryakin dan Doni Telah Selesaikan Tes Kesehatan Fisik dan Mental

Palangkanews co id // Palangka Raya Pasangan calon Bupati Murung Raya Nuryakin bersama Doni telah melaksanakan tes kesehatan sebagai bagian dari proses pemilihan. Tes ini bertujuan untuk memastikan bahwa keduanya dalam kondisi kesehatan yang baik dan memenuhi syarat untuk menjalankan tugas jika terpilih.

“Kalau untuk tes ini bertujuan untuk memastikan bahwa keduanya dalam kondisi kesehatan yang baik dan memenuhi syarat untuk menjalankan tugas jika terpilih,”ucapnya.

Ia juga memastikan bahwa prosedur ini merupakan langkah standar dalam pemilihan untuk memastikan kandidat mampu menjalankan tugas mereka dengan efektif dan tanpa kendala kesehatan.

“Nuryakin mengungkapkan bahwa dia dan Doni akan mengikuti tes kesehatan psikologi pada hari kedua,”jelasnya. Minggu (01/9/2024)

Dia juga menanggapi bahwa tes ini dirancang untuk menilai kestabilan mental dan kesiapan psikologis pasangan calon, memastikan bahwa mereka tidak hanya sehat secara fisik tetapi juga siap secara emosional dan mental untuk menghadapi tugas-tugas yang mungkin mereka hadapi jika terpilih.

“Ini mestinya Saya dan Pak Doni telah menjalani tes kesehatan fisik di hari pertama. Di hari kedua, kami akan melanjutkan dengan tes psikologi untuk menilai kesehatan mental dan rohani,”terangnya.

Publikasi : Titin

  • Related Posts

    Paslon Bupati dan Wakil Bupati Murung Raya Serahkan Bantuan Bola Voli kepada Tokoh Pemuda

    Murung Raya // Usai menyampaikan paparan visi, misi, dan program kerja unggulannya, pasangan calon (paslon) Bupati dan Wakil Bupati Murung Raya, Heriyus dan Rahmanto, menunjukkan kepedulian mereka terhadap pemberdayaan pemuda…

    Paslon Nomor Urut 01 Heriyus dan Rahmanto Gelar Kampanye Terbatas di Tanah Siang, Dihadiri Ribuan Pendukung

    Murung Raya // Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati nomor urut 01, Heriyus dan Rahmanto, mengadakan kampanye terbatas di halaman GOR Bulu Tangkis, Kecamatan Tanah Siang, Kabupaten Murung Raya, pada…

    You Missed

    Pemko Meraih Anugerah Pasar Tertib Ukur, Dari Kementrian Perdagangan RIbTahun 2024

    Pemko Meraih Anugerah Pasar Tertib Ukur, Dari Kementrian Perdagangan RIbTahun 2024

    Pemko Mengalokasikan Anggaran tahun 2024 26,8 Melyar

    Pemko Mengalokasikan Anggaran tahun 2024  26,8 Melyar

    Forum BPSDM Ajak ASN Kuasai Teknologi Untuk Layanan Prima

    Forum BPSDM Ajak ASN Kuasai Teknologi Untuk Layanan Prima

    Terus Bergerak Naik, TBS Kalteng Periode I Bulan November 2024 Capai Harga Rp3.417,11,-

    Terus Bergerak Naik, TBS Kalteng Periode I Bulan November 2024 Capai Harga Rp3.417,11,-

    Wakili Gubernur Kalteng, Plh Asisten Pemkesra Maskur Hadiri Jambore Inovasi Nusantara 2024

    Wakili Gubernur Kalteng, Plh Asisten Pemkesra Maskur Hadiri Jambore Inovasi Nusantara 2024

    Paslon Bupati dan Wakil Bupati Murung Raya Serahkan Bantuan Bola Voli kepada Tokoh Pemuda

    Paslon Bupati dan Wakil Bupati Murung Raya Serahkan Bantuan Bola Voli kepada Tokoh Pemuda