Kekompakan dan Kebersamaan Harus di Jaga Dengan Baik Sesama Forum RT dan Kelurahan

Sampit // Untuk mewujudkan lingkungan yang bersih, rapi, indah dan sehat, kelurahan Baamang Tengah melaksanakan Jum’at Bersih dengan melaksanakan Pembersihan di lingkungan kelurahan Baamang Tengah Jum’at (22/11).

Lurah Baamang Tengah mengatakan Sasaran kegiatan ini adalah pembersihan sekitar Lingkungan kelurahan Baamang Tengah dengan membersihkan beberapa bagian disekitar kelurahan supaya keliatan bersih, “katanya

Lurah juga mengatakan Kegiatan jum’at bersih ini merupakan kepedulian terhadap lingkungan yang kotor diharapkan para Forum Rt, LPMK, Tim pemburu sampah terbiasa dengan lingkungan yang bersih dan sehat, ” ujar lurah.

Pembersihan ini dilakukan selain untuk menjaga kebersihan dan keindahan lingkungan di kelurahan juga untuk menjaga kekompakan sesama forum RT/RW,LPMK,Tim pemburu sampah dan kelurahan Baamang Tengah.

Juga di himbau bagi para ketua RT/RW yang belum pernah hadir pada jum’at bersih agar bisa turun apabila ada kegiatan jum’at bersih agar keliatan kompak dan kebersamaan bersama,”ujar salah satu ketua RT yang tidak mau disebutkan namanya.

Pewarta : Ariyanto

  • Related Posts

    Jaga Kebersihan di Lingkungan Perumahan Bukit Permai, Ketua RT 17/01 Ajak Warganya Gotong Royong di Jalan Setia Kawan

    Sampit ,// Untuk mewujudkan lingkungan yang bersih, rapi, indah dan sehat, ketua RT 17/01 perumahan Bukit Permai melaksanakan gotong royong dengan melaksanakan Pembersihan di lingkungan jalan Setia Kawan dan di…

    Dinas PUPR Provinsi Kalteng Gelar Bakti Sosial Dan Penghijauan Dalam Rangka Hari Bakti Pekerjaan Umum ke-79

    Palangka Raya – Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Provinsi Kalimantan Tengah (Prov. Kalteng) mengadakan Bakti Sosial Dan Penghijauan Dalam Rangka menyambut Hari Bakti Pekerjaan Umum ke-79 tahun 2024, bertempat…

    You Missed

    Peringati Hari AIDS Sedunia, KPA Aksi Sosial

    Peringati Hari AIDS Sedunia, KPA Aksi Sosial

    Bundaran Besar Digoyang Grand Final Lomba Dangdut Kalimantan Tengah 

    Bundaran Besar Digoyang Grand Final Lomba Dangdut Kalimantan Tengah 

    Malam Anugerah Desa Wisata 2024, Dorong Pengembangan Pariwisata Lokal Kalimantan Tengah

    Malam Anugerah Desa Wisata 2024, Dorong Pengembangan Pariwisata Lokal Kalimantan Tengah

    Usulan Masyarakat Belum Terakomodir, Dewan Barsel Siap Berjuang

    Usulan Masyarakat Belum Terakomodir, Dewan Barsel Siap Berjuang

    OPD Barsel Diimbau oleh Anggota DPRD untuk Awasi Investasi secara Optimal

    OPD Barsel Diimbau oleh Anggota DPRD untuk Awasi Investasi secara Optimal

    Pemuda Barsel Diharapkan Berperan Aktif dalam Pembangunan di Era Digital

    Pemuda Barsel Diharapkan Berperan Aktif dalam Pembangunan di Era Digital