Forkomanas Diskusi Masyarakat Dayak

oleh -444 views
oleh

Palangkanews.co.id – Forkomanas Kalimatan Tengah mengajak para tokoh masyarakat, tokoh pemuda, tokoh agama, tokoh cendikiawan, tokoh Budaya, Adat, para Demang para Mantir dan masyarakat Dayak Kalteng. (30/6/20).

Thema Diskusi : ‘Daha Dayak Mantehau Ikau’ kegiatan ini merupakan bentuk sirahtuhrami hasupa hasundau Hamputan Utus Dayak Kalteng, untuk.menuangkan segala solusi solusi yang harus dilaksanakan oleh masyarakat Dayak untuk.kemajuan masyarakat Dayak kedepannya.

Dalam diskusi mengangkat tiga pokok permasalahan yaitu :

  1. Eksistensi Dayak, 2. Food Estate ,3. Masalah Karhutla.

Kegiatan diskusi ini akan menjadikan langkah awal kita bersama sebagai suku Dayak Kalteng harus mampu menjadi tuan rumah yang baik di kalimanta. Dan bisa menjadi motifator, untuk bisa merangkul semua suku bangsa di bumi tambun Bungai ini, bahkan Nusantara.